Follow Us

Kapan Waktu yang Tepat untuk Berolahraga Ketika Puasa?

Nabila N C, None - Sabtu, 09 Mei 2020 | 03:00
Ilustrasi olahraga
Freepik

Ilustrasi olahraga

GridHype.ID - Berpuasa di rumah saja akibat physical distancing tidak lantas membuat kita boleh bermalas-malasan dan enggak menggerakkan tubuh sama sekali.

Ingat, berolahraga dapat membantu kita menjaga kondisi tubuh, bahkan dalam kondisi menahan lapar dan haus.

Tapi kalau gegabah, olahraga malah dapat membuat kita mudah sakit dan puasa terancam batal.

Jadi lebih baik kita ketahui beberapa tips jika hendak berolahraga saat sedang berpuasa begini.

Baca Juga: Bersihkan Dapur di Rumah, Wanita ini Justru Temukan Lukisan Kuno Bernilai Rp84 Miliar

Kondisi Tubuh

Ilustrasi tubuh lemas selama puasa
dailymail.co.uk

Ilustrasi tubuh lemas selama puasa

Hal pertama dan terpenting yang harus diperhatikan sebelum memutuskan untuk berolahraga saat sedang berpuasa adalah kondisi tubuh sendiri.

Berolahraga memang baik dan dapat membuat tubuh sehat, tapi jangan paksakan diri jika kita merasa lemas atau pusing.

Bila perlu, konsultasi ke dokter demi memastikan kondisi tubuh kita cukup kuat untuk dibawa berolahraga dan apa saja kira-kira aktivitas yang cukup aman untuk fisik kita selama berpuasa.

Baca Juga: Tak Bisa Pulang Akibat Lockdown, Bule Ini Justru Cinlok dengan Pemandu Wisata Hingga Rela Diajak Mudik

Asupan Cairan Tubuh

Source : cewek banget.id

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest