Follow Us

Mewabahnya Virus Covid-19 Membuat Desainer Anne Avantie Hentikan Produksi Kebaya dan Buatkan Baju APD

None, Helna Estalansa - Senin, 30 Maret 2020 | 09:45
Berawal dari telur, Anne Avantie tergerak hatinya untuk produksi Alat pelindung Diri (APD) untuk tim medis
Kolase via kompas.com/Aldo C.S. dan IG @anneavantieheart

Berawal dari telur, Anne Avantie tergerak hatinya untuk produksi Alat pelindung Diri (APD) untuk tim medis

GridHype.ID - Mewabahnya virus corona (Covid-19) di Indonesia menjadi momok bagi semua orang.

Banyak orang menjadi resah dan khawatir sebab penyebarannya yang semakin meluas.

Berbagai cara telah dilakukan untuk membantu memerangi penyebaran virus corona oleh siapa pun dan dimana pun.

Baca Juga: Kisah Mengharukan di Balik Kebaya Pernikahan Ashraf Sinclair dan BCL, Anne Avantie: Janji Setia Sehidup Semati Benar-benar Nyata

Seperti yang dilakukan perancang busana Anne Avantie.

Anne Avantie memilih untuk menghentikan sementara produksi kebayanya, dan meminta para penjahit yang bekerja untuknya agar menjahit baju alat pelindung diri ( APD) bagi para tenaga medis.

Berikut rangkuman terkait cerita Anne Avantie menjahitkan APD bagi tenaga medis secara cuma-cuma.

Baca Juga: Kebaya Putih Karya Anne Avantie Ini Bakal Jadi Pakaian Istimewa Jessica Iskandar

Awal cerita dari telur

Rupanya cerita kedermawanan Anne Avantie berawal dari telur.

Saat itu, Anne Avantie mendapat laporan dari pemimpin panti asuhan yang mengatakan bahwa persediaan telur hampir habis.

Source : Suar.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular