Follow Us

Enggak Perlu Dipercaya, Berikut 6 Mitos Seputar Corona yang Banyak Beredar di Masyarakat

None - Kamis, 19 Maret 2020 | 08:00
Virus SARS-CoV-2 virus, yang juga disebut  novel coronavirus, menyebabkan Covid-19.
CDC

Virus SARS-CoV-2 virus, yang juga disebut novel coronavirus, menyebabkan Covid-19.

Gridhype.id - Virus corona bermula dari China dan menyebar. Kini virus tersebut telah menyebar ke lebih dari 100 negara bahkan Indonesia.

Virus corona ini dikenal dengan nama SARS-CoV-2, sedangkan Covid-19 (Corona Virus Disease) adalah nama penyakit yang disebabkan oleh virus tersebut.

Dengan meningkatnya jumlah penderita Corona di Indonesia yang semakin pesat, membuat pemerintah mengambil sejumlah tindakan untuk menekan perkembangan virus Corona.

Baca Juga: Penelitian Sebut Jika Orang dengan Golongan Darah O Lebih Resisten Terhadap Virus Corona, Golongan Darah Tipe ini yang Justru Rentan Terinfeksi

Dilansir dari kompas.com, di Indonesia sejumlah 227 orang diidentifikasi positif virus corona berdasarkan update per 18 Maret 2020 kemarin.

Penyebaran virus corona yang semakin cepat pun tak jarang membuat kepanikan di masyarakat.

Selain hoaks alias berita bohong, ada juga berbagai mitos seputar virus Corona yang beredar dan membuat kita mendapatkan informasi yang kurang tepat.

Baca Juga: Tak Hanya Diburu di Indonesia Untuk Cegah Virus Corona, Warga Amerika Serikat Juga Mulai Mencoba Konsumsi Temulawak

Padahal bisa jadi hal tersebut cuma mitos yang enggak perlu kita percaya lagi, lho!

Apa saja mitos-mitos seputar virus Corona?

Yuk intip ulasan tentang mitos yang beredar dan bagaimana fakta yang sebenarnya berdasarkan penjelasan dari WHO (World Health Organization)

Baca Juga: Terdapat 38 Kasus Baru, Berikut Update Peta Persebaran Wilayah Terjangkit Virus Corona di Indonesia

Source : kompas, cewekbanget.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular