Di lain lokasi, video atap SPBU juga hancur porak-poranda sempat viral di media sosial.
Dalam video yang beredar, tampak ata SPBU yang berterabangan ke udara.
Kondisi tersebut membuat pihak Pertamina menutup SPBU untuk sementara waktu.
Berkaitan dengan fenomena tersebut, paranormal kondang Mbah Mijan memberikan peringatan keras.
Baca Juga: Roy Kiyoshi Peringatkan Al Ghazali untuk Jaga Lingkungan Pergaulan, Ada Apa?
Mbah Mijan mengatakan bahwa angin besar yang menerjang Ambarawa adalah sebuah pertanda.
"Angin besar yang menghampiri Ambarawa sebagai penanda datangnya badai darat dan laut," tulis Mbah Mijan.
Baca Juga: Bikin Elus Dada! Saking Mahalnya, Harga Kemeja Nagita Slavina Bisa Beli Honda CB150 Verza
Lebih lanjut, Mbah Mijan juga memberikan peringatan agar publik menghindari lokasi yang sekiranya membahayakan nyawa.
"Hindari pantai sementara dan jangan parkir kendaraan dekat Baliho atau pohon besar," tulis Mbah Mijan.