Follow Us

Disebut Penyihir oleh Penduduk Setempat, Wanita Ini Pecahkan Rekor Lahir dengan 31 Jari Tangan dan Kaki

Linda Fitria - Kamis, 06 Februari 2020 | 15:45
Kumari Nayak
Tangkap Layar Mirror

Kumari Nayak

Baca Juga: Mau Tahu Kamu Termasuk Golongan Orang Kaya Atau Bukan? Cek Garis Tanganmu Sekarang!

"Penduduk yang percaya takhayul menganggap saya penyihir dan menjauhi saya. Bahkan mereka memaksa saya tetap di rumah dan tidak boleh ke mana-mana. Mereka benar-benar memperlakukan saya dengan tidak baik," ungkap Kumari.

Untungnya, masih ada orang lain yang baik dengan Kumari.

Salah satu tetangga ini menyadari kalau apa yang Kumari alami adalah keadaan medis dan tidak ada hubungannya dengan takhayul.

"Aku merasa sangat kasihan padanya karena dia tidak bisa dirawat atau diobati," tutur tetangga Kumari.

Baca Juga: Kisah Harus Perjalanan Hidup Seorang Fotografer Hinga Beri Nama Anak Alhamdulillah Rejeki Hari Ini

Mendengar kabar soal sulitnya hidup Kumari, pejabat di India pun akhirnya memberikan bantuan.

Kumari ditawari rumah hingga biaya hidup serta pendampingan yang memadai.

Bahkan pemerintah setempat memberikan pendidikan pada para tetangga Kumari agar tidak menganggapnya sebagai penyihir.

Hebatnya, tak hanya kehidupanya yang membaik, Kumari kini telah memecakan Guinness World Records mengalahkan pemegang rekor sebelumnya yakni Devendra Suthar.

(*)

Source : Mirro.co.uk

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular