Usut punya usut, hal ini dilakukan demi keberlangsungan hidup anak-anak mereka.
Dikutip dari Kompas.com, seorang sumber menjelaskan jika terjadi sesuatu pada Kobe, maka masih ada Vanessa yang akan menjaga anak-anaknya.
Baca Juga: Mobil Dinas Pemkab Mempawah Dikemudikan Anak 16 Tahun Alami Kecelakaan Maut, Tewaskan Ibu dan Anak
Hal itu berlaku pula sebaliknya.
Semua agar anak-anaknya tak akan dapat hidup layak.
"Dia (Kobe Bryant) dan Vanessa memiliki perjanjian untuk tidak pernah terbang bersama dengan helikopter," kata seorang sumber kepada Marca.
Selain itu, Kobe juga memiliki satu pilot yang sangat ia percayai untuk mengendalikan helikopter yang ia tumpangi.
Pilot itu tak lain adalah Ara Zobayan.
Ajal tak akan pernah ada yang tahu, Minggu lalu Kobe tewas mengenaskan dalam kecelakaan helikopter.
Sang putri Gigie, dan enam orang penumpang lain yang juga ikut tewas dalam kecelakaan tersebut.