Hasilnya, para partisipan meyakini setidaknya ada 42 persen kemungkinan orang dari lawan jenis selingkuh.
Baca Juga: Mengaku Jadi Korban Bullying karena dulu Tubuhnya Tambun, Ashanty Sempat 3 Kali Pindah Sekolah
Maksudnya laki-laki percaya perempuan berpotensi selingkuh dan begitupun sebaliknya.
Namun anggapan itu tak berlaku bagi pasangan mereka.
Karena para partisipan ini yakin pasangannya tak akan selingkuh.
Anggapan kemungkinan pasangan mereka berselingkuh hanya 5 persen.
Sedangkan untuk berselingkuh di masa yang akan datang hanya 8 persen.
Saat berita ini turun postingan cerita Layangan Putus sendiri sudah di hapus oleh Mommi Asf.
(*)