Karangan bunga itu unik lantaran berisi pesan sarkas yang ditujukan padanya di hari wisuda setelah menyelesaikan gelar S2.
Baca Juga: Gading Marten Unggah Foto Bareng Cewek dengan Panggilan Memble, Pacar Baru?
"HAPPY GRADUATION FOR PELAKOR," itulah tulisan yang terdapat di karangan bunga 'unik' itu.
Dari salah satu pesan dapat diperkirakan jika karangan bunga itu dikirim oleh istri sah si pria.
"dari ISTRI yang KAU GODA SUAMINYA," tulisnya.
Si pengirim karangan bunga juga mendoakan agar si mahasiswi bisa mencari rezeki yang halal.
"SEMOGA dengan GELAR BARUNYA bisa untuk mencari NAFKAH yang HALAL," tutup ucapan tersebut.
Tak hanya itu ada karangan bunga lain yang juga menyindirnya habis-habisan seorang yang juga disebut pelakor.
"SD 6 TAHUN
SMP 3 TAHUN
Baca Juga: Terdengar Kuno, Menteri yang Satu Ini Masih Gunakan SMS untuk Komunikasi