Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Tanaman Paling Mematikan di Dunia, Salah Satunya Adalah Tanaman Asli Indonesia

None - Selasa, 17 September 2019 | 07:00
5 Tanaman Paling Mematikan di Dunia, Salah Satunya Adalah Tanaman Asli Indonesia
faunadanflora.com

5 Tanaman Paling Mematikan di Dunia, Salah Satunya Adalah Tanaman Asli Indonesia

Gridhype.id- Beragam jenis tanaman bisa kita temukan di dunia ini.

Tentunya tanaman-tanaman ini memiliki manfaatnya masing-masing. Sebagian ada yang bisa diolah sebagai bahan makanan, sebagian lagi bahkan bisa dimanfaatkan untuk kecantikan dan kesehatan.

Namun kamu harus tau, karena tak semua tanaman bisa dikonsumsi dan memiliki manfaat yang baik.

Baca Juga: Pernah Habiskan Rp4 Miliar Demi Percantik Diri, Barbie Kumalasari Lakukan Permak Wajah Lagi

Ada beberapa tanaman yang berbahaya bahkan bisa membunuh kita.

Kamu mungkin menganggap hal seperti ini merupakan sesuatu yang konyol, atau mungkin beranggapan tumbuhan "mematikan" hanya ada di film atau novel fiksi saja, nyatanya tidak demikian.

Dilansir Gizmodo, berikut 5 tumbuhan paling mematikan di dunia disertai dengan penjelasan mengenai bahan kimia, racun, dan cara kerjanya untuk “membunuh” manusia apabila disentuh atau dikonsumsi.

5 tanaman paling mematikan di dunia

Baca Juga: Selalu Mendengar Suara Aneh dari Dinding Rumahnya, Saat Dibongkar Sang Pemilik Rumah Terkejut Dapati Hal Berbahaya ini

  1. Dumb cane (Dieffenbachia)
Dumb cane
hello mojo

Dumb cane

Tanaman yang masuk dalam anggota genus dieffenbachia ini, terdiri dari sel-sel yang mengandung kristal kalsium oksalat (zat alami pada tumbuhan).

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x