GridHype.ID - Aneka tips kecantikan kali ini hanya menggunakan kopi hitam untuk menghilangkan uban di rambut.
Dijamin aneka tips kecantikan ini bikin kamu semua ketagihan deh.
Sebab tak perlu biaya mahal, aneka tips kecantikan ini bisa kamu lakukan sendiri di rumah.
Yuk simak bersama!
Melansir dari SajianSedap.com, manfaat kopi hitam disebut bakal buat mata terjaga semalaman karena kandungannya.
Maka tak heran, banyak anak muda yang sekarang suka minum kopi hitam tak hanya bapak-bapak saja.
Namun tahukah kamu kalau ternyata ada manfaat kopi hitam lainnya, loh.
Ya, tidak hanya untuk diminum, kita juga bisa hilangkan uban dengan kopi hitam, nih!
Memang belum banyak yang tahu kalau ada cara menghilangkan uban sampai ke akarnya dengan menggunakan kopi.
Tapi hilangkan uban dengan kopi hitam ini disebut manjur banget daripada harus semir dan cat rambut, loh!
Lantas, bagaimana cara menghilangkan uban dengan kopi hitam ini?
Baca Juga: Aneka Tips Kecantikan, Begini Cara Menghilangkan Uban dengan Kelapa Parut