Konsumsiair rendaman nanasbisa berperan sebagai pengganti minuman bersoda atau minuman manis lain yang berisiko mendatangkan diabetes.
Mengurangi Peradangan
Nanas mengandung bromelain yang larut dalam air.
Hal ini sangat berpengaruh terhadap pemulihan peradangan kronis di dalam tubuh.
Nanas mampu mengurangi risiko radang tenggorokan pada orang-orang dengan sinusitis akut, serta mengurangi durasi gejalanya saat kambuh.
(*)