Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kumpulan Doa Harian, Dilengkapi dengan 7 Adab di Kamar Mandi, Inilah Bacaan Doa Masuk dan Keluar WC

Helna Estalansa, None - Senin, 22 Agustus 2022 | 14:00
Kumpulan doa harian: inilah bacaan doa masuk WC dan keluar WC
pexels.com/Terry Magallanes

Kumpulan doa harian: inilah bacaan doa masuk WC dan keluar WC

GridHype.ID -Kumpulan doa harian ini wajib banget kamu amalkan ketika hendak masuk kamar mandi atau WC.

Tak hanya menyajikan kumpulan doa harian saja, artikel berikut juga akan membagikan 7 adab di kamar mandi sesuai dengan contoh Nabi Muhammad SAW.

Yuk kita simak selengkapnya!

Islam adalah agama yang sempurna dan mengajarkan umatnya untuk berperilaku baik dalam kehidupan sehari-hari.

Rasulullah SAW memberikan contoh beraktivitas mulai dari kita membuka mata hingga kembali memejamkan mata.

Dalam kehidupan, seorang muslim dianjurkan untuk melakukan kegiatannya sesuai dengan adab yang diajarkan Nabi Muhammad SAW.

Semisal adab tidur, berpakaian, bertamu, makan dan minum bahkan saat di kamar mandi.

Adab berada di kamar mandi perlu diperhatikan lantaran aktivitas buang air kecil, BAB dan mandi secara rutin kita lakukan tiap hari.

Kamar mandi biasanya terletak di bagian belakang rumah atau tersembunyi dari lalu lalalng manusia.

Nabi Muhammad SAW telah mengingatkan terlebih dulu dalam hadistnya terkait hal ini seperti dikatakan Jabir bin 'Abdillah.

خَرَجْنَا مَعَ رَسُولِ اللَّهِ -صلى الله عليه وسلم- فِى سَفَرٍ وَكَانَ رَسُولُ اللَّهِ -صلى الله عليه وسلم- لاَ يَأْتِىالْبَرَازَ حَتَّى يَتَغَيَّبَ فَلاَ يُرَى

Baca Juga: Kumpulan Doa Harian, Doa Menghilangkan Dendam Penting Diketahui untuk Meningkatkan Kualitas Diri dan Mendapat Ketenangan Hidup, Lengkap dengan Artinya

Source :TribunStyle.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x