Gridhype.id- Ada banyak manfaat yang diperoleh tubuh ketika kita mengkonsumsi tomat.
Tomat memang dikenal dengan sejumlah nutrisi yang ada di dalamnya.
Beragam jenis tomat yang tersedia di Indonesia dapat dengan mudah kita temukan di pasaran.
Tidak heran jika banyak orang kerap memanfaatkan tomat sebagai makanan yang dikonsumsi sehari-hari.
Dilansir dari laman alodokter.com, tomat setidaknya memiliki kandungan vitamin A, vitamin C, folat, dan kalium yang sangat penting bagi kesehatan.
Namun sayangnya, tomat menjadi salah satu bahan makanan yang mudah busuk.
Tidak heran jika banyak orang merasa kebingungan dengan cara penyimpanannya.
Menyimpan stok tomat di rumah mungkin menjadi salah satu cara yang tepat untuk memenuhi kebutuhan harian.
Namun penyimpanan yang salah justru akan membuat tomat lebih mudah busuk dan tidak bisa digunakan lagi.
Baca Juga: Muka Glowing Bak Artis Korea, Siapa Sangka Kuncinya Murah Meriah Cuma Pakai Tomat di Rumah
Lantas, bagaimana cara yang benar untuk menyimpantomatagar lebih awet?