GridHype.ID -Doa merupakan hal yang sangat penting bagi umat Islam.
Sebelum memulai segala aktivitas, umat Islam dianjurkan untuk berdoa.
Termasuk saat di pagi hari.
Umat Islam juga dianjurkan membaca doa pagi hari agar diberi kelancaran dalam melakukan aktivitas.
Doa pagi hari ini bisa dibaca setelah Sholat Subuh atau sebelum melakukan aktivitas sehari-hari.
Di dalam Islam, doa adalah bagian mendasar dari badah.
Doa menjadi bukti bahwa seseorang tunduk dan patuh sebagai hamba Allah SWT.
Doa merupakan usaha batiniyah untuk tetap mengharap kepada Allah SWT, disamping usaha lahiriah.
Dikutip dari buku Dzikir Pagi dan Petang, Sa'id bin Ali bin Wahf Al-Qahthani, berikut kumpulan doa - doa Islam di pagi hari agar diberi kelancaran serta selamat dari bahaya:
1. Doa Terhindar dari Bahaya
Dibaca 7 kali