Tetapi, Nurbaeny mengaku tidak pernah mendengar Hotman Paris mengatakan hal tersebut padanya.
Meski begitu, Nurbaeny tetap betah bekerja sama dengan Hotman Paris sebagai asisten pribadinya.
Sebab, Ia merasa mendapat banyak sekali ilmu ketika harus mengikuti Hotman Paris menangani sebuah kasus dan rapat berbagai masalah hukum.
"Banyak ilmu yang didapat sih, misalnya dari pengetahuan umum dengan saya ikut bareng, meeting bareng di situ saya dapat ilmu banyak tentang hukum," katanya.
(*)