Follow Us

Bolehkah Ibu Menyusui Jalani Puasa Ramadan, Ini Penjelasan dari Sisi Kesehatan

Puspita Rahayu - Minggu, 17 April 2022 | 06:30
Puasa saat menyusui
Freepik

Puasa saat menyusui

Seorang perempuan dan anak dengan kondisi tersebut rupanya tidak diwajibkan untuk berpuasa Ramadan.

Meskipun demikian, AIMI memberikan sejumlah saran yang bisa dilakukan oleh ibu hamil yang menjalani ibadah puasa:

  • Mempelajari apa yang harus dilakukan dan dihindari demi kelancaran menyusui.
  • Tidak memaksakan diri, kenali kondisi tubuh terlebih dahulu.
  • Menjaga asupan lengkap dengan gizi seimbang serta memenuhi kebutuhan cairan tubuh.
  • Jangan jadikan puasa sebagai alasan untuk mengurangi frekuensi menyusui.
  • Jangan gantikan ASI dengan susu formula selama ibu menjalani puasa.
  • Ibu menyusui yang sedang berpuasa juga sebaiknya memahami kondisi apa saja yang menjadi pertanda harus membatalkan puasa.
Baca Juga: Jadi Gejala Kanker, Amankah Cairan yang Keluar dari Payudara Meski Tidak Menyusui?

Gejala tersebut adalah:

  • Merasa sangat haus dan dehidrasi setelah menyusui atau memerah susu.
  • Urine bau menyengat dan berwarna kuning hingga kecokelatan
  • Merasa pusing, lemas, dan kunang-kunang.
  • Frekuensi kencing bayi berkurang drastis dan urine berbau serta berwarna tajam.
  • Bayi mengalami dehidrasi ditandai dengan bibir kering dan kulit tidak lentur.
  • Bayi mengalami dema
  • Bayi merasa gelisah sehingga rewel dan tidak kunjung membaik.
Baca Juga: Infeksi Payudara Saat Menyusui Disebut Berkaitan dengan Risiko Kanker Payudara, Terungkap Faktanya

(*)

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest