Gridhype.id-Membiasakan diri untuk selalu berdoa adalah hal yang sangat dianjurkan.
Kita dianjurkan untuk berdoa setiap akan melakukan beragam aktivitas.
Berdoa menjadi sarana komunikasi kita kepada Allah SWT.
Dengan berdoa, kita bisa menyampaikan segala keluh kesah dan keinginan yang akan dicapai.
Menghadapi beragam kondisi kehidupan terkadang membuat kita merasa tertekan.
Terkadang sebagai manusia kita tidak bisa terhindar dari pikiran negatif.
Pada sejumlah peristiwa yang membuat pikiran kita menjadi tidak karuan.
Padahal, kita dianjurkan untuk menjauhi pikiran negatif.
Doa Supaya Terhindar dari Pikiran Negatif
Oleh sebab itu, kita perlu memanjatkan doa agar diberi kekuatan untuk menghadapi pikiran negatif yang mengganggu.Dilansir dari Tribun Jabar, berikut doa yang bisa dipanjatkan: