Follow Us

Tes Kepribadian: Ungkap Karaktermu Berdasarkan Golongan Darah, Ada yang Terkenal Ramah Adapula yang Lebih Senang Menyendiri

Ruhil Yumna - Rabu, 12 Januari 2022 | 17:45
Golongan darah
Hello Sehat

Golongan darah

Jika melihat ada temannya yang sedikit kesulitan, golongan darah O langsung rela membantu walaupun harus mengorbankan dirinya sendiri.

Namun terkadang mereka bisa jadi sangat enggak sopan, arogan, dan jahat jika tidak suka dengan satu orang tertentu.

Sementara, golongan darah AB adalah perpaduan yang apik antara golongan darah A dan B.

Perpaduan apik itu membuat golongan darah AB jadi orang yang unik dan sulit ditebak.

Orang dengan golongan darah AB terlihat seperti orang yang punya dua kepribadian, tapi gampang membaur.

Mereka dikenal pemalu seperti golongan darah A, tapi bisa sangat membaur ke orang lain seperti golongan darah B.

Ditambah lagi, golongan darah AB punya empati yang tinggi, gampang dipercaya, kreatif, dan rela membantu semua orang.

Tidak heran kalau golongan darah AB ini jadi golongan darah yang berhati malaikat buat orang lain.

Namun, golongan darah AB terkadang terlihat sangat sulit dimengerti, kritis, dan juga narsis, membuatnya jadi sulit dicintai orang yang keras dan menutup diri.

Baca Juga: Apakah Kamu Termasuk Sosok Pekerja Keras atau Bukan? Cari Jawabanmu Sekarang Lewat Tes Kepribadian Berikut Ini

Untuk golongan darah A, di balik sisi perfeksionis dan kakunya, mereka tidak terlalu bisa mengekspresikan diri untuk berbuat baik ke orang lain.

Ditambah mereka sangat sensitif, emosional, dan sangat mengikuti aturan, jadi sangat mementingkan diri sendiri daripada orang lain.

Source : Psychologia.co, Grid.ID, Sonora.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular