Follow Us

Nggak Perlu Ribet Atasi Ketombe dan Sejumlah Masalah Rambut Lainnya, Hanya Berbekal Modal Minyak Kemiri Bikin Kulit Kepala Rasakan Manfaat Tak Terduga ini

Nabila Nurul Chasanati - Minggu, 28 November 2021 | 07:00
Manfaat minyak kemiri untuk kesehatan rambut
Pexels.com

Manfaat minyak kemiri untuk kesehatan rambut

GridHype.ID - Buat kamu yang merasa memiliki rambut tipis, sekarang nggak perlu khawatir.

Memiliki rambut hitam dan lebat pasti menjadi idaman banyak orang, terutama para kaum hawa.

Salah satu pilihannya untuk merawat rambut tetap sehat dan lebat dengan bahan alami.

Siapa sangka salah satu bahan alami yang berkhasiat membuat rambut hitam dan lebat adalah dengan minyak kemiri.

Dikutip dari Nakita dan Kontan.co.id, kemiri merupakan salah satu rempah-rempah yang khasiatnya terkenal bagus untuk rambut.

Kemiri juga mampu mengatasi kerontokan, ketombe bahkan bisa membasmi kutu di rambut.

Melansir dari drhealthbenefits.com, begini cara mengaplikasikan minyak kemiri untuk rambut.

1. Rambut Rontok

Untuk mengatasi rambut rontok, Moms bisa mengoleskan minyak kemiri pada kulit kepala.

Lakukan secara rutin, agar protein dan mineral dalam minyak kemiri bisa terserap oleh akar rambut.

Baca Juga: Sering Jadi Masalah Kebanyakan Orang, Siapa Sangka Hanya Pakai Bahan Rumahan ini Ampuh Atasi Rambut Rontok loh

2. Rambut halus

Source : Kontan.co.id, Nakita

Editor : Nabila Nurul Chasanati

Baca Lainnya

Latest