GridHype.ID - Daun salam memang populer sebagai bumbu penyedap masakan karena memiliki aroma yang khas.
Tak hanya itu, daun salam juga dikenal sebagai obat herbal yang mampu menyembuhkan berbagai penyakit.
Mengutip HelloSehat.com,manfaat daun salam untuk kesehatan di antaranya untuk mengatasi rematik, maag, telat haid, sakit perut, ramuan penyejuk serta pembasmi kecoa.
Daun salam juga dapat digunakan sebagai salep “rubefacient”, yaitu zat penghangat yang berfungsi meningkatkan sirkulasi darah pada kulit.
Untuk mendapatkan manfaat tersebut, biasanya orang-orang akan membuat air rebusan daun salam.
Namun ternyata,tak semua orang bisa minum air rebusan daun salam.
Bukannya sehat, orang dengan kondisi kesehatan seperti ini justru semakin parah sakitnya.
Bahkan bisa-bisa orang tersebut masuk rumah sakit berkali-kali.
Tentu tak mau kan hal ini terjadi?
Baca Juga: Tips Kesehatan, Cara Alami Turunkan Kolesterol dengan Wedang Jahe Dicampur Daun Salam
Jadi jangan ngeyel kalau dikasih tahu ada orang yang tidak boleh minum air rebusan dan salam karena alasan kesehatan.