GridHype.ID - Sebentar lagi kita akan memasuki tahun baru 2022.
Memasuki tahun baru,akan ada sederet neptu weton yang harus berhati-hati.
Pasalnya, mereka akan menimpa kesialan dimana akan mendapatkan sejumlah masalah dari persoalan kesehatan, finansial, pekerjaan, hingga asmara.
Dilansir dari kanal YouTube Nasib dan Hoki, berikut ini empat neptu weton yang harus berhati-hati di tahun 2022:
Neptu weton 7
Neptu weton yang harus berhati-hati di tahun 2022 yaitu weton dengan neptu 7. Adapun pemilik neptu weton ini adalah Selasa Wage.
Pada tahun 2022 nanti, weton ini akan mengalami beberapa hal yang menjadi tantangan sulit dalam hidupnya.
Bahkan, diramalkan weton ini akan mengalami perpisahan, bisa dalam arti ditinggalkan atau meninggalkan.
Dalam hubungan asmara, pemilik neptu ini akan sering mengalami konflik, baik yang sudah menikah atau pun yang belum. Bisa jadi, permasalahan pasangan menjadi bagian hidup Anda di tahun 2022.
Neptu weton 8