Follow Us

Jangan Anggap Sepele! Bintik Putih di Kuku Bisa Jadi Pertanda Tubuh Alami Hal Ini

Puspita Rahayu - Kamis, 07 Oktober 2021 | 18:00
Jangan Sepelekan, Bintik Putih di Kuku Bisa Jadi Pertanda 5 Penyakit Mematikan Ini
pinterest

Jangan Sepelekan, Bintik Putih di Kuku Bisa Jadi Pertanda 5 Penyakit Mematikan Ini

GridHypr.id- Anda mungkin tidak asing lagi dengan bintik putih yang muncul di kuku.

Meskipun saat ini kondisi tersebut tidak menjadi perhatian lebih, namun bintik tersebut bisa memberikan suatu pertanda.

Jika banyak orang yang menganggap bahwa bintik putih tersebut merupakan tanda bahwa ada orang yang sedang merindukan kita, beda halnya jika dibicarakan secara medis.

Dilansir dari nova.id, bintik putih pada kuku ini merupakan indikasi kondisi kesehatan.

Dalam istilah medis, bintik putih di kuku tersebut dikenal dengan nama leukonychia.

Bukan tanpa alasan, berikut beberapa penyebab kemunculannya menurut The Healthy.

Trauma pada kuku

Trauma ringan atau sedang pada kuku yang sedang tumbuh bisa menyebabkan tanda putih tersebut muncul.

Trauma mungkin saja bisa terjadi saat kuku terbentur atau terjepit.

Bahan kebiasaan menggigit kuku juga bisa menimbulkan tanda putih tersebut.

Dalam kondisi ini, bintik putih itu memerlukan beberapa waktu untuk hilang.

Bintik tersebut akan hilang bersamaan dengan tumbuhnya kuku.

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest