Follow Us

Pejuang Jerawat Harus Tahu! Hindari Skincare dengan Kandungan Ini Jika Tidak Ingin Masalah Meradang

Puspita Rahayu - Rabu, 06 Oktober 2021 | 19:00
bahan ini tak boleh dipakai pada kulit berjerawat
thelist.com

bahan ini tak boleh dipakai pada kulit berjerawat

Namun jika diaplikasikan pada waktu dan area wajah yang tepat, kandungan tersebut bisa membantu mengeringkan jerawat agar lebih cepat kempes.

Baca Juga: WOW! Inilah 3 Kebiasaan Malam Hari yang Bisa Bikin Wajah Mulus Glowing

Isopropyl myristate

Bahan yang satu ini memang diketahui tidak membuat jerawat menjadi semakin parah.

Namun bahayanya, kandungan ini bisa membuat pori-pori kulit menjadi tersumbat.

Padahal kandungan ini diketahui mampu membuat suatu produk meresap sempurna ke dalam kulit.

Namun jika digunakan pada saat-saat yang salah, masalah kulit wajah tentu akan datang bergantian.

Sodium lauryl sulfate

Kandungan yang satu ini banyak ditemukan di produk pembersih wajah.

Struktur kandungan ini sangat kasar dan bisa merusak perlindungan kulit.

Dengan demikian kulit berjerawat kita bisa semakin bermasalah karena terjadi iritasi.

Minyak kelapa

Source : Cewekbanget.id

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest