GridHype.id- Rambut adalah salah satu organ tubuh yang selalu mencuri perhatian, terutama pada wanita.
Berbagai perawatan dilakukan oleh sejumlah orang untuk mendapatkan rambut yang sehat dan cantik.
Mulai dari perawatan mandiri di rumah hingga di salon, suami bergantung pada kebutuhanmu.
Selain melakukan perawatan, rambut juga harus dijaga kebersihannya agar tetap sehat dan tidak menimbulkan banyak masalah.
Meski demikian, rupanya banyak hal sepele yang bisa menyebabkan kerusakan rambut, mengikat rambut misalnya.
Bagi sebagian orang mengikat rambut tentunya sangat membantu penampilan.
Selain terkesan rapi, mengikat rambut juga ampuh mengurangi rasa gerah yang kerap dialami wanita.
Tak jarang yang memilih merapikan rambut dengan cara mengikatnya, bahkan saat tidur.
Meski demikian, mengikat rambut di saat tidur ternyata bisa membawa bahaya.
Dikutip dari Nakita.id (24/8/2021), berikut beberapa hal yang bisa terjadi jika mengikat rambut saat tidur.
Baca Juga: Lima Trik Ini Sukses Bikin Rambut Bercabang Lembut Seketika, Yuk Cobain Sekarang Juga