Follow Us

Meja Kerja Hingga Foto Keluarga, 4 Benda ini Sebaikan Tidak Ada di Dalam Kamar Tidur

None - Minggu, 15 Agustus 2021 | 16:00
lustrasi kamar tidur.(UNSPLASH/SPACEJOY)
kompas.com

lustrasi kamar tidur.(UNSPLASH/SPACEJOY)

Gridhype.id- Kamar tidur menjadi ruangan yang sangat privat bagi pemilik rumah.

Sebab, kamar tidur biasanya menjadi spot paling nyaman dan aman untuk melakukn segala aktifitas yang bersifat pribadi.

Wajar saja jika banyak orang membuat kamar tidur mereka senyaman mungkin.

Namun tahukan kamu ada beberapa benda tertentu yang sebaiknya tidak di taruh di kamar tidur.

Beberapa benda berikut ini justru bisa mengurangi rasa nyaman bahkan hingga membahayakan dengan cara yang tidak pernah kamu bayangkan.

Dilansir dari parapuan.co, berikut empat benda yang sebaiknya tidak ada di dalam kamar tidur.

1. Foto Keluarga

Mengutip Bright Side, orang-orang cenderung menyimpan foto keluarga di sekitar rumah, tetapi kamar tidur adalah tempat yang kurang disarankan untuk itu.

Alasannya, saat melihat foto keluargamu larut malam dapat menyebabkan perasaan cemas dan stres yang tidak diinginkan.

Kamu mulai memikirkan tanggung jawabmu terhadap keluarga, dan kamu akan merasa khawatir jika mereka mengalami sesuatu.

Selain itu, anggota keluarga yang meninggal dapat menciptakan lingkungan yang sedih dan negatif yang akan membuatmu terjaga sepanjang malam.

Source : Parapuan

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular