Samsung Galaxy A12 memiliki kapasitas baterai 5000mAh yang turut dibalur dengan teknologi pengisian daya cepat 15W.
Baca Juga: Biar Gak Kena Tipu Saat Beli HP Second, Perhatikan 5 Tips Memilih HP Murah Tapi Bagus Berikut
Di bagian belakang bodi terdapat empat sensor kamera ini dipunggawai oleh lensa utama beresolusi 48MP dan dilengkapi oleh 5MP lensa ultra-wide, 2MP lensa makro, dan 2MP sensor kedalaman.
Lalu untuk sektor jeroan, tersematkan prosesor MediaTek Helio P35 beserta kolaborasi antara RAM 4GB dan memori internal 128GB.
Harga dari Samsung Galaxy A12 second pun berada di kisaran Rp 2 juta.
Namun harga ini hanya memiliki selisih sekitar Rp 400 ribuan dengan harga aslinya.
Artikel ini telah tayang di Nextren.com dengan judul "5 Rekomendasi Harga HP Samsung Bekas Baterai Jumbo Mulai Rp 1 jutaan"
(*)