"Berapa angsuran sebulan?" tanya Uya.
"Rp 217 juta semuanya rumah, mobil, bayaran bayar karyawan, bayar ini itu semuanya. Kamu harus syuting, jangan aku doang," ungkap Vicky.
Mendengar permintaannya, Kalina pun langsung berseloroh menimpali.
"Aku kan engga pernah minta apa-apa sama kamu, Yang," kata Kalina.
"Iya tapi kita harus gotong royong. Aku udah engap-engapan," tandas Vicky.
(*)