Tak sampai di situ saja,Denny Darko juga menerawangan pernikahan yang mungkin saja bisa terjadi.
Bahkan ia menyebut jika Dul dan Tissa akan memiliki nasib yang baik, yangberbeda dengan rumah tanggaMaia Estianty dan Ahmad Dhani dulu.
"Kalau mereka ini barengan, kayaknya mereka ini akan jadi pasangan yang saling setia, saling menjaga. Ini akan beda jauh dengan kisah cinta orangtuanya Dul yang kurang terlalu beruntung. Dul dan Tissa akan saling memiliki sampai akhir nanti," terang Denny Darko.
Walaupun Denny menyebut mereka pasangan yang cocok, ia justru tak melihat Dul dan Tissa akan menikah tahun ini.
Baca Juga: Dul Jaelani Sebut Kekasihnya Tissa Biani Orang Baik dan Tahu Agama
Pasalnya,keduanyamasih ingin mengejar karier masing-masing sebelum akhirnyaberumah tangga.
"Pernikahannya yang pasti enggak tahun ini dan bukan dalam waktu dekat. Tapi saya lihat mereka berusaha untuk menambah pundi-pundi. Mereka berharap bisa mapan dulu sebelum menikah," kataDenny Darko.
Meski demikian, Denny Darko menyebut Dul memang punya keinginan untukmenikah muda.
"Walaupun umurnya masih 20-an tapi apa yang enggak. Ini sudah dilakukan karena keluarganya sudah saling mengenal,"imbuhnya.
Jika hubungan asmara Dul dan Tissabisa mencapai pelaminan, Denny menyebut rezeki keduanya akan melimpah ruah.