Bahkan seringkali hal-hal tersebut tak ditemui saat menjalani hubungan pacaran.
"Sebenarnya ya, lebih ke penyesuaian aja dan belajar enggak ekspektasi," ujar model kelahiran Semarang, 32 tahun lalu itu. "Once kita ekspektasi, kita pasti akan sakit hati sendiri kalau misalnya enggak sesuai dengan ekspektasi kita," imbuhnya.
Tak hanya itu Paula Verhoeven juga mengingatkan akan pentingnya mengesampingkan ego serta saling toleransi dalam mempertahankan sebuah pernikahan.
(*)