Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Secercah Cahaya di Tengah Pandemi Corona yang Melanda Dunia, WHO Bagiakan Kabar Gembira, 2 Minggu Lagi Hasil Uji Klinis Obat Covid-19 Bakal Keluar!

None - Minggu, 05 Juli 2020 | 14:45
Ilustrasi vaksin virus corona.
Freepik

Ilustrasi vaksin virus corona.

GridHype.ID - Kabar baik kini datang dari dunia medis.

Di tengah kasus positif Covid-19 di dunia yang meningkat tajam, tim medis akhirnya membagikan kabar gembira.

Harapan warga dunia akan munculnya vaksin virus corona akhirnya mulai menemukan titik terang.

Baca Juga: Nadiem Makarim Jelaskan Belajar Mengajar Jarak Jauh Akan Dilakukan Permanen Meski Covid-19 Usai

Tak sedikit yang berharap agar vaksin atau obat Covid-19 segera ditemukan.Menyoal vaksin, obat Covid-19, hingga prediksi berakhirnya wabah virus corona, para peneliti juga masih bekerja memeras keringat.

Sederet ahli di belahan dunia tak henti-hentinya memberikan informasi mengenai perkembangan penanganan virus corona.

Kali ini, Badan Kesehatan Dunia (WHO) tak ketinggalan memberikan kabar baik.

Dilansir dari Kompas.id, WHO optimis dalam waktu dekat ini hasil uji klinis vaksin bisa segera diketahui.

Obat Covid-19 yang sedang diuji klinis tersebut diklaim efektif untuk pasien terpapar virus corona.

Baca Juga: Nekat Gelar Pesta Pernikahan di Tengah Covid-19, Mempelai Pria Meninggal Dunia, Lebih dari 90 Orang Terinfeksi

Hal itu disampaikan oleh Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia, Tedros Adhanom Ghebreyesus.

”Hampir 5.500 pasien di 39 negara sejauh ini telah direkrut ke dalam Uji Solidaritas,” kata Tedros dalam sebuah jumpa pers di Geneva, Swiss, Jumat (3/7/2020).

Source : Nakita

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x