Follow Us

Tak Boleh Sembarang Bisa Berakibat Fatal, Begini Cara Cuci Daging Mentah Sebelum Dimasak

Nabila N C, None - Senin, 22 Juni 2020 | 14:45
Ilustrasi Daging ayam
www.aldelis.com

Ilustrasi Daging ayam

GridHype.ID - Siapa yang tidak menyukai daging ayam?

Daging ayam menjadi makanan yang tak seorang pun akan menolaknya.

Apalagi, olahan makanan berbahan dasar daging ayam sering jadi favorit keluarga.

Bahkan, kita wajib membeli persediaan daging ayam untuk menu makan keluarga.

Baca Juga: Putri Mahkota Sunda Empire Ini Telan Pil Pahit Ditolak Mentah-mentah Imigrasi Malaysia karena Ogah Ngaku WNI

Mulai dari daging ayam, kambing, ataupun sapi punya cita rasa masing-masing.

Memasak daging ayam memang terlihat mudah.

Biasanya, sebelum mengolah daging ayam, mencucinya terlebih dahulu.

Tapi, kebiasaan mencuci daging sebelum dimasak justru berbahaya dan tidak dianjurkan oleh ahli, lo.

Baca Juga: Delapan Desa Ini Diselimuti Hujan Abu Akibat Gunung Merapai Alami Erupsi dengan Kolom Abu Setinggi 6 Km

Mengapa demikian ya?

Alih-alih bersih, ternyata mencuci daging unggas saat akan memasaknya justru menyebarkan bakteri dan risiko kontaminasi.

Source : Nakita

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest