Follow Us

Termasuk Sunnah Nabi, 3 Alasan Kenapa Tidak Boleh Menunda Buka Puasa

Nabila N C, None - Sabtu, 16 Mei 2020 | 17:00
Takut Berat Badan Jadi Naik Selama Puasa? Yuk Simak Menu Buka Puasa yang Cocok Buat Diet!
Freepik.com

Takut Berat Badan Jadi Naik Selama Puasa? Yuk Simak Menu Buka Puasa yang Cocok Buat Diet!

GridHype.ID - Momen ketika berbuka puasa adalah hal yang sangat ditunggu-tunggu setelah menjalankan puasa lebih dari 12 jam lamanya.

Ternyata, menyegerakan berbuka puasa adalah salah satu bentuk dari menjalankan sunnah Nabi Muhammad SAW.

Nabi Muhammad SAW juga menjalankan ibadah sholat Maghrib setelah berbuka puasa.

Berbuka setelah menjalankan puasa seharian sejak waktu imsak juga bisa membantu tubuh untuk kembali terisi dengan nutrisi.

Baca Juga: Henky Solaiman Diduga Meninggal Akibat Kanker Usus: Ternyata Sering Mengkonsumsi Daging Merah Bisa Jadi Pemicunya

Menurut aturan kesehatan, kita juga tidak boleh menunda buka puasa karena bisa berpengaruh buat kesehatan tubuh.

Kenapa kita tidak boleh menunda makan setelah waktu berbuka? Yuk cari tahu!

Kadar gula dalam tubuh menurun

Kadar gula yang rendah bisa membuat beberapa sistem dalam organ tubuh jadi enggak berfungsi lho.

Pada saat tidak puasa, asupan makanan diubah oleh tubuh, salah satunya menjadi glukosa sebagai sumber energi.

Baca Juga: Kelakuan Youtuber Indira Kalistha yang Anggap Remeh Virus Corona Bikin Netizen Geram!

Glukosa merupakan sumber energi otak yang utama. Jika kadarnya menurun, maka akan terjadi gangguan fungsi otak.

Source : cewek banget.id

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest