Follow Us

Rutin Minum Air Hangat saat Buka Puasa Berikan 5 Mafaat bagi Kesehatan, Yuk Cobain!

Helna Estalansa, None - Jumat, 01 Mei 2020 | 20:15
Ilustrasi Minum Air Putih
Grid.ID/Freepik.com

Ilustrasi Minum Air Putih

GridHype.ID - Semua umat muslim di seluruh dunia tengah menjalankan ibadah puasa.

Semua orang yang berpuasa harus menahan rasa haus dan lapar sampai waktu berbuka puasa tiba.

Kebanyakan orang yang berbuka puasa, tentunya akan memilih minuman yang menyegarkan guna melepas dahaga.

Biasanya adalah air dingin yang dilengkapi dengan es.

Baca Juga: Biasakan untuk Minum Air Putih Hangat Saat Buka dan Sahur, 5 Manfaat Luar Biasa Ini Bakal Tubuhmu Rasakan, Salah Satunya Detoksifikasi Racun

Namun siapa sangka, mengkonsumsi air hangat ketika berbuka puasa lebih banyak manfaatnya.

Nah, jika kita rutin mengonsumsi air putih hangat setiap kali buka puasa d bulan Ramadan ini, salah satu manfaat yang bisa kita dapat adalah terjaganya kesehatan tenggorokan.

Berbicara mengenai manfaat minum air putih hangat setiap buka puasa, berikut 5 manfaat yang bisa kita dapatkan jika rutin melakukannya;

Baca Juga: 5 Manfaat Minum Air Hangat saat Sahur, Dijamin Tetap Sehat dan Fit Selama Bulan Ramadan

1. Dapat Menjaga Kesehatan Kulit Wajah

Waktu puasa terkadang kita mengalami dehidrasi akibat kekurangan cairan tubuh.

Dengan air hangat, sirkulasi darah dapat lancar sehingga baik untuk tubuh.

Source : GridPop.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular