Follow Us

Jangan Khawatir Buat Kamu Anak Kos! 5 Ide Menu Sahur Ini Mudah Nggak Pake Ribet

Nabila N C, None - Kamis, 30 April 2020 | 14:15
Ilustrasi makanan sahuryang sehat untuk anak kos
Freepik

Ilustrasi makanan sahuryang sehat untuk anak kos

Sosis bakar
kompasiana.com

Sosis bakar

Hal ini bila kamu telat bangun, maka tak perlu waktu lama untuk menyalakan kompor dan kemudian memanggang/membakar sosis dan nuget untuk sahur.

Dalam waktu 5 menit saja, sosis dan nugget bakar milikmu pun siap disantap sebagai menu sahur.

Tidak hanya itu, sosis dan nugget bakar ini sama sekali tidak mengandung minyak jadi aman untuk kesehatan.

Baca Juga: Jadi Minuman yang Wajib Dikonsumsi Setiap Hari, Rupanya Ada 5 Jenis Air Putih dengan Manfaat yang Berbeda, Sudah Tau?

3. Mie Goreng

Indomie goreng
www.indomie.co.id

Indomie goreng

Satu bungkus mi instan sangat berharga untuk anak kos, apalagi harganya sangat terjangkau.

Selain dijadikan penyelamat saat akhir bulan, mi goreng juga bisa juga diolah menjadi menu sahur ala anak kos yang lezat.

Cukup rebus, tiriskan, goreng dan campurkan dengan bumbu yang sudah tersedia, selian itu agar mie gorengmu lebih enak dan bergizi, campurkan telur, sosis, dan sayur-sayuran hijau.

Baca Juga: Meski Biasanya Tidak Berbahaya, Namun Tahi Lalat dengan dengan Ciri Seperti ini Bisa Jadi Pertanda Kanker Kulit

4. Telur Rebus Setengah Matang

Source : Tribun Travel

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest