Gridhype.id -Mandi memang berfungsi buat menghilangkan kotoran dari tubuh, biar kita lebih segar, bersih, dan bebas dari kuman.
Namun tahu enggak kalau proses sebelum mandi ternyata enggak kalah penting dari proses mandi itu sendiri?
Bahkan kalau dilakukan dengan salah, proses sebelum mandi bisa membahayakan kesehatan dan kecantikan kita, lho!
Baca Juga: Tips Kesehatan, Benarkah Mandi Malam Bisa Sebebkan Asam Urat? Begini Kata Dokter
Hal Wajib Dilakukan Sebelum Mandi
Untuk itu, cari tahu 4 hal yang wajib kita lakukan sebelum mandi demi kesehatan dan kecantikan kita!Sisir dan berikan minyak rambut
Sebelum keramas, ada baiknya kita menyisir rambut terlebih dahulu.
Menyisir rambut sebelum keramas bertujuan biar rambut enggak gampang kusut saat kita keramas. Selain itu, rambut bakalan jadi lebih halus setelah keramas.
Ada baiknya juga kita menggunakan minyak rambut, entah itu minyak zaitun atau minyak kelapa. Minyak ini bakalan melembapkan, menguatkan akar rambut,dan membuat rambut jadi makin berkilau kayak habis keluar dari salon, lho!
Baca Juga: Tips Kecantikan, Cuma Pakai Baking Soda, Wajah Kamu Dijamin Makin Glowing Bak Artis Korea
Olahraga
Buat kita yang merasa enggak ada waktu buat olahraga, sebaiknya sebelum mandi kita olahraga dulu, deh!