Follow Us

Sering Digunakan Untuk Perawatan Wajah, Ternyata Lemon Bisa Timbulkan Efek Samping

None, Helna Estalansa - Minggu, 16 Februari 2020 | 14:34
Lemon untuk atasi masalah rambut
freepik

Lemon untuk atasi masalah rambut

Efek cerah yang Anda harapakan setelah penggunaan masker lemon pun akan hilang, dan sebaliknya, kulit akan menjadi lebih gelap karena terbakar sinar matahari.

Lemon juga mengandung astringent yang bermanfaat untuk kulit berminyak.

Baca Juga: Jessica Iskandar dan 4 Selebriti ini Sempat Alami Efek Buruk Usai Jalani Perawatan Wajah

Kandungan astringent dalam lemon dapat mengangkat minyak di wajah, mengencangkan kulit dan mengecilkan pori-pori.

Tentu saja kandungan astringent dalam lemon ini tidak baik jika digunakan untuk perawatan kulit kering.

Jika tipe kulit Anda kering, jangan sekali-kali gunakan masker lemon sebagai perawatan untuk mencerahkan wajah.

Baca Juga: Anaknya Digigit Serangga dan Dibiarkan Tanpa Perawatan Oleh Sang Ibu, Kaki Balita ini Justru Terancam Diamputasi

Air lemon akan terasa keras jika digunakan oleh orang yang memiliki kulit kering dan membuat kulit semakin kering.(*)

Artikel ini telah tayang di Intisari-Online.com dengan judul Gunakan Lemon Sebagai Masker Wajah? Baik Sih Tapi Ini Efek Sampingnya, Salah Satunya Kulit Terasa Terbakar

Source : intisari-online.com

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest