Follow Us

Tahukah Kamu, Tidur Tanpa Mengenakan Celana Dalam Ternyata Jauh Lebih Sehat loh, Berikut Penjelasannya

None - Senin, 10 Februari 2020 | 20:05
Tidak Memakai Celana Dalam Saat Tidur Justru Jauh Lebih Sehat, ini Kata Dokter!
Freepik

Tidak Memakai Celana Dalam Saat Tidur Justru Jauh Lebih Sehat, ini Kata Dokter!

Gridhype.id – Setiap hari kita pasti mengenakan pakaian dalam, baik di rumah maupun ketika berada di luar.

Selain bisa menjaga organ intim agar tetap bersih, mengenakan pakaian dalam saat beraktifitas sehari-hari juga dinilai lebih nyaman.

Bahkan ketika akan pergi tidur pun, beberapa orang enggan melepaskan pakaian dalamnya.

Namun beberapa orang ternyata memilih untuk tidak memakai pakaian dalam di saat-saat tertentu.

Baca Juga: Sering Digunakan Untuk Mempercantik Diri, Siapa Sangka Cat Kuku Ternyata Punya Kandungan Zat yang Berbahaya Untuk Kulit dan Area Miss V

Benarkah hal itu justru lebih sehat?

Menurut dr. Alyssa Dweck, dokter kandungan dan ginekolog di Mount Kisco, New York, kita memang tidak selalu perlu mengenakan pakaian dalam.

Menurutnya, untuk perempuan misalnya, vagina tidak perlu ditutupi sepenuhnya ketika tidur.

Namun, beberapa perempuan enggan mengambil risiko dan memilih tidur dengan pakaian dalam mereka.

Baca Juga: Tak Pakai Kaus Kaki Saat Mencoba Sepatu di Toko, Balita ini Malah Terkena Infeksi Mematikan Pada Kakinya

Menurut Dweck, ada keuntungan dari tidak memakai pakaian dalam, misalnya pada perempuan yang mengidap vulvitis kronis (peradangan pada lipatan kulit luar vagina) atau vaginitis kronis (peradangan pada vagina).

Source : Kompas.com

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest