Follow Us

Punya Wajah Tampan Seperti di Dongeng, Ini 5 Fakta Mengenai Pangeran Abdul Mateen

Ruhil Yumna - Senin, 21 Oktober 2019 | 10:09
Abdul Mateen putra Sultan Brunei
Instagram/ tmski

Abdul Mateen putra Sultan Brunei

Tercatat, usai menempuh pendidikan di Paduka Seri Begawan Sultan Science College dan Sekolah Internasional Jerudong, ia melanjutkan di Kursus Komisioning untuk Perwira Tentara Reguler bersama dengan 200 rekrut di Royal Military Academy Sandhurst.

Baca Juga: Idap Autoimun Membuat Ashanty Trauma Bertemu dengan Orang Lain

Lalu pada pada bulan April 2011, Pangeran Abdul Mateen lulus dari kursus komisioning sebagai perwira kadet dari Royal Military Academy Sandhurst, Inggris dan naik pangkat menjadi Letnan Dua.

2. Punya lisensi pilot helikopter

Mendapat lencana dari sang ayah
(Instagram/tmski)

Mendapat lencana dari sang ayah

Tak hanya itu, pada bulan Maret 2018, Pangeran Mateen memenuhi syarat sebagai pilot helikopter di Sekolah Terbang Helikopter Pertahanan di RAF Shawbury.

Bahkan kala itu sang ayah secara khusus menghadiahinya Lencana Sayap RAF.

Lalu, saat berusia 26 tahun, Pangeran Abdul Mateen melanjutkan pelatihannya untuk memenuhi syarat sebagai pilot helikopter Black Hawk.

3. Hobi berolahraga

Hobi berolahraga
(Instagram/tmski)

Hobi berolahraga

Guna menjaga tubuhnya tetap fit dan sehat, Pangeran Abdul Mateen hobi berolahraga.

Kegemarannya itu tampak dari postingan Instagramnya.

Source : tribunnews, Grid.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest