Follow Us

Wajib Tahu! ini 5 Cara Menjaga Kesehatan Miss V, Salah Satunya Hindari Pembalut yang Wangi

None - Rabu, 16 Oktober 2019 | 07:00
Wajib Tahu! ini 5 Cara Menjaga Kesehatan Miss V, Salah Satunya Hindari Pembalut yang Wangi
iStock

Wajib Tahu! ini 5 Cara Menjaga Kesehatan Miss V, Salah Satunya Hindari Pembalut yang Wangi

Tapi jangan lupa untuk memilih yoghurt plain dan enggak mengandung gula, ya!

Baca Juga: Masih Dibawah 10 Tahun, Anak-Anak ini Sudah Bisa Hasilkan Uang Hingga Rp 303 Miliar, ini yang Mereka Kerjakan

  1. Sesekali enggak pakai celana dalam
Vagina kita sesekali juga butuh 'bernafas' lho. Apalagi kalau kita terbiasa pakai celana dalam dan baju yang ketat.

Nah, biar vagina tetap sehat, kita bisa sesekali enggak memakai celana dalam, lho! Misalnya saja saat tidur atau ketika kita seharian di kamar aja dan enggak ada rencana keluar.

Baca Juga: Sebelum Bunuh Diri, Sulli Eks F(x) Sempat Live Instagram dan Ungkap Depresi yang Dirasakan

  1. Pakai celana dalam berbahan katun
Bahan katun ternyata paling baik untuk vagina kita.

Soalnya bahan katun mampu menyerap keringat dengan lebih baik dan bisa membuat vagina kita tetap bernafas.

Makanya, sebisa mungkin kita selalu memakai celana dalam berbahan katun, ya. Tapi boleh kok, kalau sesekali mau pakai celana dalam berbahan lain. (*)

Artikel ini telah tayang di Cewekbanget.id dengan judul, “Hindari Pembalut Wangi & 5 Cara Jaga Kesehatan Vagina yang Perlu Kita Tahu, Girls!”

Source : cewekbanget.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular