Follow Us

Tak Banyak yang Menyadari, 10 Jenis Fobia ini Ternyata Paling Banyak Dialami, Kamu Termasuk?

None - Minggu, 22 September 2019 | 17:25
10 Fobia yang Paling Banyak Dialami Seseorang, Kamu Termasuk?
Kolase.Grid.ID

10 Fobia yang Paling Banyak Dialami Seseorang, Kamu Termasuk?

GridHype.ID – Rasa ketakutan yang berlebih pada suatu hal atau yang bisaa kita kenal dengan phobia rupanya banyak dialami oleh banyak orang.

Namun tahukah kamu, jika ada 10 jenis phobia yang paling banyak dialami oleh seseorang di dunia.

Menurut American Psychiatric Association, fobia adalah penyakit kejiwaan yang paling umum di antara wanita dan yang paling umum kedua di antara pria.

Baca Juga: Saat Musim Hujan, Coba Letakkan Potongan Bawang Merah di Sudut Ruangan dan Rasakan Manfaatnya Berikut ini

Institut Kesehatan Mental Nasional Amerika menunjukkan fobia mempengaruhi sekitar 19,2 juta orang dewasa AS.

Fobia ini biasanya muncul selama masa kanak-kanak atau remaja dan berlanjut hingga dewasa.

Mereka juga berdampak pada dua kali lebih banyak wanita dibandingkan pria.

Ada sejumlah penjelasan mengapa fobia berkembang, termasuk teori evolusi dan perilaku.

Berikut adalah 10 jenis fobia paling umum yang Tribunnews rangkumkan dari Verrywellmind.com.

Baca Juga: Viral Penilangan Berujung Maut: Oknum Polisi Pukuli Korban Hingga Tewas Meski Korban Sudah Meminta Maaf dan Sempat Minta Tolong

  1. Arachnofobia
Arachnofobia adalah rasa takut terhadap laba-laba dan serangga lainnya.

Source : Tribun Kesehatan

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest