GridHype.ID - Setahun sudah virus corona mewabah di Indonesia. Sejak adanya pandemi, banyak rutinitas yang terhenti atau bahkan tak berjalan sebagaimana mestinya. Pasalnya, banyak kegiatan yang dilakukan dari rumah atau dikenal dengan sebutan work from home. Hal tersebut membuat pola hidup menjadi tidak sehat dan meningkatnya jumlah obesitas.
Baca Juga: Meski Sudah Divaksin Covid-19, Sri Mulyani Mewanti-wanti Masyarakat untuk Tidak Terlena, Muncul Gelombang Ketiga?Tentu saja ini karena makanan yang dikonsumsi asal-asalan dan kurangnya gerak alias olahraga. Alih-alih pingin jalani hidup sehat di tengah pandemi virus corona, kita malah lalai dan tergoda dengan berbagai macam camilan sebagai teman kerja selama di rumah. Namun, tahukah kamu hal tersebut bisa memperburuk kesehatan tubuh.
Pasalnya, jika mengalami lonjakan berat badan, makan tubuh bisa dengan mudah terserang penyanyakt berbahaya.Untuk itu coba tanamkan Mindful consumtion atau konsumsi berkesadaran. Adalah sebuah konsep dalam pikiran yang mendasari seseorang dalam mengonsumsi atau membeli suatu produk. Penerapan hal tersebut membuat seseorang mempertimbangkan dengan matang keputusannya yang akan diambil.
Baca Juga: Lama Menghilang Bak Ditelan Bumi, Nissa Sabyan Mendadak Muncul dengan Penampilan yang Bikin Salfok di Pernikahan, Netizen Soroti Perutnya : Ga Bunting ya Seperti seberapa bermanfaatnya hal tersebut untuk diri kita, khususnya tubuh. Mendorong masyarakat untuk membeli produk yang aman dan sesuai kebutuhan, serta memperhatikan logo BPOM. Sebelum mengonsumsi sesuatu coba terapkan kerangka berpikir berikut untuk memahami mindfull dalam memilih asupan. 1. Pahami kebutuhan tubuh dan konsep gizi seimbang , tidak berlebihan, bervariasi, moderasi adalah kuncinya. 2. Jangan asal pilih, tetapkan kriteria produk yang akan dikonsumsi, pastikan tidak berlebihan dalam mengonsumsi gula, garam dan lemak. Nah, dalam menyambut Hari Kesehatan Dunia yang jatuh pada hari ini (7/4/20221), Frisian Flag Indonesia mengedukasi masyarakat untuk lebih bijak dalam memilih dan mengonsumsi beragam asupan, khususnya asupan siap saji. Demi membangun masyarakat yang sehat, sejahtera dan selaras, komitmen ini diwujudkan melalui sejumlah inisiatif.
Baca Juga: Jadi Pengusaha Tajir Melintir Lantaran Jabatan Mentereng, Engku Emran Pilih Rayakan Pernikahan Secara Sederhana, Siapa Sangka Mantan Suami Noor Nabila Beri Peringatan Ini Di antaranya rangkaian produk susu cair siap minum yang lebih sehat tanpa gula tambahan. Frisian Flag Indonesia berkomitmen untuk turut berkontribusi dalam peningkatan status gizi masyarakat Indonesia melalui hadirnya produk bergizi, berkualitas dan terjangkau. Bahkan untuk rangkaian full cream sudah diterapkan tidak adanya penambahan gula.
(*)