6 Manfaat Buah dan Sayur Berwarna Ungu, Membunuh Sel Kanker Hingga Menyehatkan Jantung

Rabu, 19 Februari 2020 | 19:02
Seedsnpots.com

Kubis merah atau ungu.

GridHype.ID - Seperti yangkita tahu, sayur dan buah memiliki beragam warna menarik.

Mulai dari warna yang muda, cerah, hingga berwarna yang sedikit gelap juga ada.

Selain memiliki warna yang beragam dan menarik, ternyata kandungan sayur dan buah di setiap warna memiliki manfaat tersendiri.

Baca Juga: Kerap Jadi Menu Pilihan Masyarakat Indonesia, Jangan Lagi Makan Sayur Bayam dan Tempe Goreng Secara Bersamaan, Dokter Nyatakan Bahaya dari Kombinasi Makanan Ini

Seperti sayur dan buah dengan warna ungu lebih mengandung banyak manfaat dibandingan dengan sayuran hijau.

Kubis ungu, memiliki 36 jenis antioksidan dan enam hingga delapan kali lebih banyak vitamin C dibandingkan dengan kubis hijau.

Wortel yang berwarna ungu juga mengandung lebih banyak alfa dan beta-karoten daripada wortel oranye.

Baca Juga: Bahaya Makan Tempe dengan Sayur Bayam Secara Bersamaan, Berikut Ulasan dari Dokter!

Dia akan lebih baik dalam meningkatkan kekebalan dan baik untuk kesehatan mata.

Apa saja manfaat lain dari buah dan sayur ungu?

1. Melawan Ulkus

Anthocyanin akan mengurangi pembentukan ulkus lambung.

Baca Juga: Meski Sehat, Tapi 7 Jenis Sayuran ini Nggak Boleh Dimakan Setiap Hari Lojh, Bisa Berbahaya Untuk Kesehatan Tubuh

Sayuran dan buah ungu akan meningkatkan akitivitas antioksidan penting yang ada dalam tubuh.

2 Mencegah penyakit urologi

Sayuran seperti kembang kol, wortel, atau buah berwarna ungu mampu melawan penyakit urologis.

Mereka akan mencegah peradangan yang disebabkan karena bakteri yang menyebabkan penyakit maag dan penyakit yang berkaitan dengan kandung kemih.

Baca Juga: Kini Diidentik dengan Kemewahan Hingga Miliki 500 Sertifikat Rumah, Hotman Paris Bernostalgia Tentang Masa Kecilnya yang Tinggal di Rumah Sederhana dengan Sayur Pepaya sebagai Santapan Harian

3. Menyehatkan jantung

Makanan dengan warna ungu baik untuk jantung.

Karena mereka menurunkan kolesterol jahat LDL dan meningkatkan kolesterol baik HDL.

4. Membunuh sel kanker

Buah anggur ungu, billberry, cranberry dan blueberry mengandung resveratrol dan flavonoid yang menurunkan tekanan darah.

Baca Juga: Kabar Gembira bagi Kalian yang Hobi Rebahan, Sebuah Studi Temukan Jika Berat Badan Lebih Banyak Turun Saat Tidur daripada Saat Kita Berolahraga

Kandungan resveratrol juga akan membunuh sel kanker pada kanker darah, kanker payudara, kanker prostat, kanker kulit, kanker hati dan paru-paru.

Ubi jalar ungu juga bermanfaat untuk melindungi dari kanker usus besar.

5. Anti-inflamasi

Mereka mampu mengurangi peradangan kronis yang menjadi penyebab berbagai penyakit seperti jantung, alergi, radang sendi, diabetes tipe 2.

Baca Juga: Sebuah Kuburan Masal Berusia 5.000 Tahun Ditemukan, Ungkap Kisah Pilu nan Tragis yang Terjadi di Masa Lalu

Hal ini dikarenakan sayuran dan buah ungu memiliki kandungan antosianin.

6. Baik untuk otak

Ubi jalar ungu bisa meningkatkan memori kita.

Zat anthosianin mampu mencegah penurunan sistem saraf yang berhubungan dengan usia dan memori.

Baca Juga: Sebuah Kuburan Masal Berusia 5.000 Tahun Ditemukan, Ungkap Kisah Pilu nan Tragis yang Terjadi di Masa Lalu

Sepertinya kita harus menambahkan sayur dan buah ungu dalam menu.(*)

Artikel ini telah tayang di Nova.id dengan judul Baik untuk Kesehatan Jantung, Ini Sederet Manfaat Buah dan Sayur Berwarna Ungu

Editor : Nailul Iffah

Sumber : Nova.id

Baca Lainnya