Gridhype.id-Sebagai seorang manusia, kita tentu kerap mendapati beragam masalah silih berganti.
Dalam menjalani kehidupan, lumrah rasanya jika kita kerap menemukan hal-hal yang kurang menyenangkan.
Permasalahan tersebut bisa dialami mulai dari segi ekonomi, kesehatan, atau bahkan hal-hal lain.
Meskipun demikian, kita dianjurkan untuk tetap menghadapi masalah tersebut dengan cara yang baik.
Selain berusaha untuk menyelesaikan masalah tersebut, kita hendaknya tetap berserah diri kepada Allah SWT dengan cara berdoa.
Berdoa menjadi salah satu upaya yang bisa dilakukan untuk meminta jalan keluar atas masalah yang ada.
Berdoa tidak hanya digunakan sebagai media untuk memohon pertolongan, namun juga sebagai upaya agar kita diberi hikmah untuk dapat menyikapi masalah dengan baik.
Sebagai seorang muslim, hendaknya kita menyikapi masalah dengan sabar dan kuat.
Dilansir dari Tribun Jabar, berikut adalah doa yang bisa dipancarkan agar mendapat hikmah dari masalah yang sedang dihadapi:
Pertama