Follow Us

Lengkap Banget, Ada Tulisan Arab, Latin dan Artinya, Inilah Bacaan Doa agar Diberi Kemudahan dan Kelapangan Hati

Helna Estalansa, None - Kamis, 20 Januari 2022 | 13:30
Ilustrasi berdoa
Jcomp/Freepik

Ilustrasi berdoa

GridHype.ID - Doa merupakan hal penting bagi umat Islam.

Khasnya doa dilakukan dengan cara meminta ampun kepada Allah dan mengharapkan sesuatu daripada-Nya.

Salah satu doa yang sering dipanjatkan umat Islam yakni agar diberi kemudahan dalam segala hal.

Nah berikut ini adalah bacaan doa mohon diberi kemudahan dan doa mohon diberi kelapangan hati.

Dua bacaan doa tersebut terdapat di dalam Al Quran.

Dikutip dari buku Kumpulan Do'a Sehari-hari terbitan Dirjen Bimas Islam Kementerian Agama Republik Indonesia tahun 2013, berikut bacaan doa mohon diberi kemudahan dan mohon diberi kelapangan hati:

Doa Mohon Diberi Kemudahan

Doa mohon diberi kemudahan terdapat dalam QS Al-Kahfi ayat 10 :

رَبَّنَآ اٰتِنَا مِنْ لَّدُنْكَ رَحْمَةً وَّهَيِّئْ لَنَا مِنْ اَمْرِنَا رَشَدًا

Baca Juga: BERITA POPULER: Susan Sameh Move On dari Billy Syahputra dan Gandeng Pacar Baru hingga, Baca Doa ini Agar Wajah Bebas dari Skincare

rabbanā ātinā mil ladungka raḥmataw wa hayyi` lanā min amrinā rasyadā

Artinya: "Ya Tuhan kami, berikanlah rahmat kepada kami dari sisi -Mu dan sempurnakanlah bagi kami petunjuk yang lurus dalam urusan kami ini." (QS. Al-Kahfi: 10).

Halaman Selanjutnya

Doa Mohon Kelapangan Hati
1 2 3 ... 5

Source : Tribunnews.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular