Follow Us

Beli Skincare Biayanya Mahal, Mending Lawan Flek Hitam dengan 5 Resep Rumahan Ini, Dijamin Hasilnya Bikin Tetangga Pangling

Helna Estalansa - Sabtu, 08 Januari 2022 | 18:45
Ilustrasi flek hitam
Pixabay.com/Chermitove

Ilustrasi flek hitam

GridHype.ID - Semua orang tentu mendambakan kulit wajah yang bersih dan mulus bukan?

Terlebih bagi kaum hawa, wajah mulus seakan menjadi dambaan bagi siapa saja.

Namun sayang, masalah wajah sering kali datang dan sulit diatasi.

Sebut saja ada flek hitam.

Munculnya flek hitam di wajah tentu mengurangi tingkat kepercayaan diri kita ya.

Meski sebenarnya tidak berbahaya, tetap saja flek hitam mengganggu penampilan kita.

Sebab flek hitam memang bisa membuat wajah jadi terlihat lebih tua.

Melansir dari Kompas.com, flek hitam adalah bintik-bintik coklat kecil di kulit, terutama di area yang terkena paparan sinar matahari.

Dalam kebanyakan kasus, flek hitam tidak berbahaya.

Baca Juga: Satu Indonesia Belum Sadar, Mentega yang Diolah Seperti Ini Ternyata Bisa Hempas Flek Hitam di Wajah, Nggak Perlu Lagi Beli Skincare Mahal

Kondisi ini terbentuk sebagai akibat dari produksi melanin berlebihan yang menentukan warna kulit dan rambut (pigmentasi).

Secara umum, flek hitam berasal dari stimulasi radiasi ultraviolet (UV).

Halaman Selanjutnya

Penyebab
1 2 3 ... 7

Source : Kompas.com, sajiansedap.com

Editor : Helna Estalansa

Baca Lainnya

Latest