Sariawan bisa terjadi di bagian dalam pipi, di lidah, di bibir, hingga di permukaan gusi. Luka sariawan bisa berwarna putih atau kuning dengan tepian berwarna kemerahan.
Jika terkena cairan terutama yang bercita rasa asam, sariawan bisa terasa sangat perih menyakitkan.
Apalagi jika sariawan sudah meradang.
Tak hanya itu, melansir dari SajianSedap.com, sariawan terkadang bisa langsung muncul beberapa.
Orang yang mengalami sariawan pasti merasa sakit di mulutnya.
Namun sekarang kamu tak perlu bingung lagi.
Hanya dengan berkumur baking soda sariawan bisa hilang seketika.
Pasalnya campuran air dan baking soda bermanfaat mengurangi peradangan.
Selain itu, baking soda juga dapat mengembalikan PH di mulut kamu.
Cara Membuat Air Baking Soda
Nah sekarang kamusudah tahu manfaat baking soda.