3. Lada dan cabai
Seperti bubuk kopi, untuk menggunakan lada dan cabai--baik cabai kering maupun bubuk-- cara yang dilakukan adalah dengan menaburkan bubuk lada dan cabai di pinggir lantai atau dinding.
Selain ditabur, lada dan cabai juga bisa dicampur dengan air lalu dimasukkan ke dalam botol semprot.
Semprotkan campuran tersebut ke tempat-tempat di mana cicak sering terlihat.
Aroma tajam dari lada dan cabai akan membuat cicak merasa tidak nyaman.
Sedangkan untuk cabai kering, taruhlah beberapa buah cabai kering di area yang sering dihuni cicak.
Baca Juga: Uang Hingga Bangkai Cicak, ini Tujuh Temuan Tak Terduga yang Ada di Dalam Buku Bekas
4. Garam
Mungkin kedengarannya seperti tidak mungkin garam bisa mengusir cicak dari rumah.
Tapi, kenyataannya seperti itu, garam bisa mengusir cicak dari rumah.
Kamu tentu sudah tidak asing lagi dengan garam.
Garam sendiri merupakan salah satu bumbu dapur yang wajib ada.