2. Menyediakan gelas atau botol berisi air minum di meja atau tas yang dibawa saat beraktifitas setiap hari. Dengan cara ini Anda akan teringat untuk mengonsumsinya.
3. Menambah rasa pada air putih agar lebih nikmat dikonsumsi. Anda bisa menambahkan irisan buah seperti lemon layaknya minuman infused water.
(*)