GridHype.ID - Bagi kamu pemilik golongan darah O yang memiliki penyakit maag, peduli kesehatan.
Nasihat inilah yang diberikan pada mendiang dr. Ryan Thamrin.
Dokter yang kerap kali mengisi program kesehatan di salah satu stasiun tv swasta ini meninggal dunia lantaran menderita maag akut.
Sebelum meninggal dokter Ryan Thamrin memiliki tubuh yang nampak kurus.
Sang ibu menyebut bahwa pola makan sang putra menjadi penyebab dokter Ryan Thamrin mengidap penyakit ini.
Ryan Thamrin diketahui menghembuskan nafas terakhirnya pada 4 Agustus 2017 di usianya yang ke 39 tahun.
Melansir dari Grid.ID, Ryan Thamrin meninggal dunia pada usia 39 tahun di rumah saudaranya kandungnya di Jalan Kesadaran, Kecamatan Bukit Raya Pekanbaru, Riau, Jumat 4 Agustus 2017.
Dokter berwajah tampan ini meninggal akibat menderita maag akut yang membuatnya tak dapat makan.
Sebelum meninggal rupanya dokter Ryan Thamrin memberikan nasihat kesehatan khusus bagi pemilik golongan darah o.
Apakah nasihatnya?
Dikutip dari GridHealth.ID, Sakit maag atau dispepsia merupakan salah satu tanda dari gangguan pencernaan yang mendasari, seperti penyakit refluks gastroesofageal (GERD), masalah usus, atau penyakit kandung empedu, yang sering menimbulkan nyeri berulang atau ketidaknyamanan di perut bagian atas.