Follow Us

6 Posisi Tidur ini Bisa Bongkar Seperti Apa Kepribadianmu dan Pasangan, Kamu Termasuk yang Mana Nih?

Ngesti Sekar Dewi - Kamis, 03 Juni 2021 | 10:45
Posisi tidur yang salah bisa berpengaruh pada kesehatan kulit
Kompas.com

Posisi tidur yang salah bisa berpengaruh pada kesehatan kulit

Mereka akan mengganti banyak posisi tidurnya, dibanding yang lain.

Gerakan malam hari (posisi tidur yang berganti-ganti) membuat otot tetap kenyal, dan membantu mendistribusikan nutrisi dan hormon ke seluruh bagian tubuh.

Baca Juga: Bentuk Pusar Rupanya Bisa Ungkap Kepribadian Terpendammu Lho, Coba Cek Kamu Termasuk yang Mana Nih

Tidur telungkup

Tidur telungkup tidak direkomendasikan untuk wanita yang sedang hamil atau memiliki payudara yang sedikit besar.

"Ini juga tidak baik untuk yang pernah mengalami cedera leher dan punggung, atau memiliki kasur yang sangat empuk," jelas desainer kasur, Flother.

Selain itu, posisi tidur ini juga dapat membuat punggungmu melengkung.

Ketika Anda bangun tidur, Anda akan merasakan sakit leher dan mengalami kejang otot serta nyeri kronis.

Menurut penelitian Sealy, orang yang tidur dengan posisi telungkung cenderung bekerja di bidang pertanian, dan berusia antara 45 - 54 tahun.

Selain itu, biasanya orang dengan posisi tidur ini merupakan peminum alkohol berat.

Namun, menurut Dr. Idzikowski, jika posisi tidurmu menghadap ke bawah dengan kepala menghadap ke satu sisi dan bantal digenggam di antara kedua lengan, Anda merupakan sosok yang cenderung suka berteman.

Selain itu, Anda juga tidak suka dikritik dan Anda juga sering melakukan apa pun untuk menghindari situasi ekstrim.(*)

Source : Reader's Digest

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest